STUDI PENGARUH STRUKTUR BAWAH PADA FLYOVER JLLB SURABAYA TERHADAP PENGGUNAAN PRECAST CONCRETE-I GIRDER DAN PRECAST CONCRETE-U GIRDER

Jaka Propika, Yanisfa Septiarsilia, Siti Choiriyah

Abstract


Volume kendaraan bermotor pada kota-kota besar, khususnya di Surabaya, semakin lama semakin meningkat yang akhirnya berdampak terhadap kemacetan lalu-lintas. Dalam mengatasi pertambahan volume kendaraan terutama di Surabaya bagian barat, pemerintah setempat membangun flyover Jalan Lingkar Luar Barat guna memberi solusi terhadap kemacetan di Surabaya. Pada penelitian ini diharapkan bisa mengetahui perbandingan penggunaan PC-I girder dengan PC-U girder. pada flyover JLLB Metode yang digunakan untuk perhitungan balok prategang adalah fully prestressed atau prategang penuh. Pada penelitian ini, perbandingan penggunaan PC-I girder dengan PC-U girder pada flyover JLLB yang dimana ditinjaui dari segi perilaku, reaksi dan juga dampak terhadap struktur jembatan secara keseluruhan dari sebuah struktur tersebut. Dalam Analisa perhitungan struktur menggunakan bantuan software SAP 2000 V.14.2.5. Berdasarkan hasil analisis perhitungan yang telah dilakukan terdapat perbedaan. 


Keywords


Kebakaran, Penurunan, Beton dan Baja Tulangan Perkuatan, Profil Siku

Full Text:

PDF

References


D. Indratmo, “Kajian Kapasitas Jalan Dan Derajat Kejenuhan Lalu-Lintas Di Jalan Ahmad Yani Surabaya,” Vol. 1, Pp. 25–31, 2006.

I. Hidayat, “Analisis Perhitungan Jembatan Gelagar I Pada Jembatan Jalan Raya Dan Jembatan Kereta Api Metode Perhitungan,” No. 9, Pp. 517–528, 1921.

K. Badan And S. Nasional, “Penetapan Standar Nasional Indonesia 2847 : 2019 Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung Dan Penjelasan Sebagai Revisi Dari Standar Nasional Indonesia 2847 : 2013,” No. 8, 2019.

S. N. Indonesia And B. S. Nasional, “Pembebanan Untuk Jembatan,” 2016.

T. Pondaei, Fuiekanika Xanah &. .

W. K. Atambua, K. A. B. Belu, And P. Ntt, “E-Journal Perencanaan Jembatan Rangka Baja 1 Program Studi Teknik Sipil S1 , Itn Malang Alternatif Perencanaan Struktur Atas Jembatan Rangka Baja Tipe Camel Back Truss Dengan Menggunakan Metode Lrfd Di Alternative Structural Planning Of The Bridge Steel Type Camel Back Truss Bridge Using Lrfd Method In Weutu Atambua City , Kab . E-Journal Perencanaan Jembatan Rangka Baja 2 Program Studi Teknik Sipil S1 , Itn Malang,” Pp. 1–14.




DOI: http://dx.doi.org/10.53712/rjrs.v7i1.1554

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Rekayasa: Jurnal Teknik Sipil is indexed by:

google.png

View My Stats