Pemanfaatan Abu Batu dengan Penambahan Cairan Blesston dalam Pembuatan Buis Beton di Desa Bettet Kabupaten Pamekasan

Fairus Zabadi, Ubed Ubaidi, Muhammad Rayyan

Abstract


Abu batu adalah material kontruksi buatan berupa agregat halus yang berasal dari hasil sampingan proses pemecahan bongkahan batu. Meterial ini memiliki butiran halus dan sering digunakan sebagai pengganti pasir, bahan pengisi, serta untuk menstabilkan tanah dalam berbagai aplikasi kontruksi seperti campuran beton dan lain sebagainya. Cairan Blesston adalah cairan pengeras beton yang berfungsi meminimalisir pori-pori pada beton, mencegah keretakan pada beton, meningkatkan mutu beton dan mempercepat pengeringan beton/cor. Buis beton merupakan jenis dari bahan material atau bangunan yang banyak digunakan dalam pembuatan sumur gali atau sumur resapan sebagai pelapis dinding tanah dirumah-rumah atau ditempat umum dan bisa juga dijadikan sebagai bahan yang digunakan untuk drainase atau saluran pembuangan air kotor. Pengabdian ini merupakan inovasi baru dengan memanfaatkan abu batu sebagai pengganti pasir dalam pembuatan buis beton. Pengabdian ini bertujuan untuk meminimalisir penggunaan abu batu sebagai campuran buis beton. Hal ini disebabkan oleh sebaran abu batu kesegala arah yang lebih baik atau merata sehingga menghasilkan beton yang lebih kedap, dan bila variasi semakin tinggi kebutuhan air yang digunakan semakin terbagi ke semua material. Pada pengabdian ini, penggunaan agregat halus berupa pasir digantikan dengan abu batu yang berasal dari sisa pemecahan bongkahan batu. Potensi abu batu sebagai alternatif pengganti pasir dapat dimanfaatkan secara keberlanjutan.


Keywords


Abu Batu; Cairan Blesston; Buis Beton

Full Text:

PDF

References


Imam, KF. 2022. Analisis Abu Batu Sebagai Substitusi Aggregat Halus Terhadap Kuat Tekan Beton. Teknik Sipil, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

Jamilatul, dkk. 2021. Pengaruh Penambahan Cairan Blesston Terhadap Peningkatan Nilai Kuat Tekan Beton.Teknik Sipil, Universitas teknologi Sumbawa.

Prasetyo, B dan Fadli, H. 2022. Pemanfaatan Abu Batu Sebagai Pengganti Agregat Halus Pada Beton. Teknik Sipil, Universitas Semarang.

Wulandari, E. dkk. 2020. Karakteristik Kuat Tekan Buis Beton Ditinjau dari Komposisi Campuran. Program Studi Pendidikan Fisika, Universitas Jember.




DOI: http://dx.doi.org/10.53712/ngu.v5i2.2883

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Fairus Zabadi, Ubed Ubaidi, Muhammad Rayyan



Dewan Redaksi Jurnal Ngabdimas: UNIRA

Ketua Dewan Redaksi : Dr. Ukhti Raudhatul Jannah, M.Pd

Anggota Dewan Redaksi : 1. Dr. Faisal Estu Yulianto, M.T 2. Dr. Ir. Rszqina, M.P 3. Dr. Hasan Basri, M.Pd 4. Dr. Rachman Hakim, M.M 5. Moh. Zali, M.Agr 6. Fauzan Prasetyo Eka Putra M.Kom

Redaksi Pelaksana : Ainur Rofiq Hafsi, M.Pd

Administrasi dan Keuangan : Peci, S.Akt.

latoto https://khs.moc.gov.mn/ https://kinerja.perpus.untad.ac.id/ https://kesbangpol.ternatekota.go.id/ https://heylink.me/pisangbetqris